Jenis ini beresolusi kecil sehingga bila anda ingin memperkecil gambar/foto ubah saja ke bentuk ini. Umumnya jenis ini lebih tepat untuk dikirim sebagai memenuhi syarat pendaftaran SBMPTN atau pendaftaran Mahasiswa Baru.
Ada beberapa langkah awal untuk memulai, bisa dengan scan untuk mendapatkan gambar dari objek luar PC misal mengirim File KTP, KK, STNK dll atau print screen untuk mengambil gambar dari dekstop tampilan PC. Namun umumnya dari scan karena jenis ini banyak dipakai untuk mengirim gambar/file.
Kita mulai dari SCAN dahulu :
- Siapkan perangkat kerasnya, laptop/PC dan print multi fungsi (Printer yang bisa dipakai untuk copy/fotocopy)
- Hubungkan kabel yang dibutuhkan
- Masukan objek yang mau dikirim/scan pada panel scan print tersebut. Biasanya ukuran kertas A4.
- Langkah ke 4 tinggal menscan. Ada dua jalur menscan, 1 lewat icon di bawah kanan layar monitor dan 2 lewat menu My Computer.
- Untuk bisa leluasa memindah jenis file gambar/foto menggunakan menu My Computer. Kalau lewat icon scan di bawah kanan itu sudah otomatis diarahkan ke gambar "PDF". Nah setelah PDF tidak bisa diubah ke file lain dengan aplikasi bawaan. Umumnya operator warnet tidak tahu, dan menggunakan jenis scan menggunakan icon itu.
- Dobel klik di my computer bagian scan print.
- Kemudian pilih "scan dan camera wizard"
- Selanjutnya ikuti petunjuk seterusnya, pilih sesuka-suka kamu. Dan perhatikan hasilnya.
Gampangkan...?
By Hadi S
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Mari saling berbagi